Telaah Studi Komunikasi dalam Perspektif Islam dan Barat

Authors

  • Nurul Islam STAIN MAJENE

DOI:

https://doi.org/10.46870/jstain.v5i1.521

Keywords:

Komunikasi Profetik, Tabligh, Westernisasi Keilmuan

Abstract

Artikel ini membahas mengenai studi komunikasi yang diulas dari perspektif studi islam, khususnya komunikasi kenabian dan perspektif Hamid Mowlana. Munculnya studi komunikasi di barat dan digunakan oleh para scholar muslim (khususnya pengkaji kajian komunikasi) bukan menjadi suatu kekhawatiran sebagai westernisasi keilmuan islam, tapi menjadi upaya terus-menerus dalam mewujudkan cita-cita islam yang otentik melalui konsep kenabian. Studi ini menggunakan metode library research merujuk pada kajian ilmu sosial profetik, pandangan Mowlana tentang komunikasi dan islam, serta konsepsi komunikasi barat. Hasilnya komunikasi dalam perspektif profetik merupakan instrument analisis dalam memecahkan masalah sosial. Paradigma ini menunjukkan bahwa ISP (Ilmu Sosial Profetik) merupakan salah satu cara pandang yang dapat menjadi solusi atas dominasi teori-teori sosial barat atas studi-studi islam khususnya rumpun ilmu yang mengulas komunikasi dan islam. Kedua, bagi Mowlana merujuk pada Jurnalisme dalam islam merupakan bentuk ekstensi atau perluasan dari tabligh. hal ini menunjukkan perbedaan antara jurnalisme yang dikembangkan oleh Barat. Perbedaannya berada pada tataran nilai yang membahas teori dan etika.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ahimsa-Putra, Heddy Shri. Paradigma Profetik Islam. Pertama. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press, 2019.

Carey, James W. Communication as Culture: Essays on Media and Society. Revised Ed. New York: Routledge, 2009.

Dance, Frank E.X. “The Concept of Communication.” The Journal of Communication Vol. 20 (1970): 201–210.

Darmawan, Andi. Ibda Bi Nafsika: Tafsir Baru Keilmuan Dakwah. Yogyakarta: Tiara Wacana, 2005.

Dhona, H.R. Komunikasi Profetik: Perspektif Islam dalam Komunikasi. Yogyakarta: UII Press, 2020.

Effendy, Onong Uchjana. Ilmu, Teori, dan Filsafat Komunikasi. Cetakan II. Bandung: Citra Aditya Bakti, 2003.

George, Mary W. The Elements of Library Research. Princeton, New Jersey: Princeton University Press, 2008.

Griffin, EM, Andrew Ledbetter, dan Gleen Sparks. A First Look at Communication Tehory. Tenth Edit. New York: McGraw-Hill, 2019.

Kriyantono, Rachmat. Pengantar Lengkap Ilmu Komunikasi. Cetakan I. Jakarta: Prenadamedia Group, 2019.

Kuntowijoyo. Islam sebagai Ilmu: Epistemologi, Metodologi, dan Etika. Jakarta Selatan: Teraju, 2005.

Mowlana, Hamid. “Theoretical Perspectives on Islam and Communication.” China Media Research 3 (Januari 1, 2007).

Syahputra, Iswandi. Komunikasi Prefetik: Konsep dan Pendekatan. Bandung: Simbiosa Rekatama Media, 2007.

Downloads

Published

12-06-2023

How to Cite

Islam, N. (2023). Telaah Studi Komunikasi dalam Perspektif Islam dan Barat. AL-MUTSLA, 5(1), 1–17. https://doi.org/10.46870/jstain.v5i1.521